Deskripsi Properti
Dijual sebidang tanah dengan luas 720 m² (18 x 40 meter), menghadap Timur Laut, terletak di kawasan strategis pusat kota. Memiliki akses jalan lebar 8 meter, sangat mendukung untuk berbagai jenis kendaraan.
Lokasi ini sangat cocok untuk dibangun hunian pribadi, rumah kost, atau sebagai investasi jangka panjang. Akses mudah ke berbagai fasilitas umum seperti sekolah, pasar, pusat perbelanjaan, dan layanan kesehatan.
Lingkungan sekitar tenang, aman, dan nyaman, ideal untuk keluarga maupun kegiatan usaha.
Lokasi pusat kota, akses mudah
Cocok untuk hunian atau investasi
Segera miliki tanah di lokasi premium ini sebelum keduluan!
Detail
Tipe Properti |
Tanah |
Kamar Tidur |
|
Luas Tanah |
714 m2 |
Kamar Mandi |
|
Luas Bangunan |
0 m2 |
Listrik |
|
Tingkat |
|
Telepon |
0 |
Sertifikat |
SHM |
Harga |
IDR 3.000.000 / m2
|
Detail Lokasi
Provinsi |
Kalimantan Barat |
Kota |
Pontianak |
Alamat: |
Gg. Kencana 1 No.2a, Sungai Bangkong, Kec. Pontianak Kota, Kota Pontianak, Kalimantan Barat 78113 |